Posted by : Unknown Senin, 17 November 2014

 Foto0979.jpg



Kereta api Sribilah adalah kereta api eksekutif bisnis milik PT Kereta Api Indonesia yang melayani perjalanan Medan-Rantau Prapat dan sebaliknya.


Sejarah

Kereta api Sribilah diluncurkan sekitar tahun 1978 dengan menggunakan kereta ekonomi buatan Yugoslavia dengan ciri-ciri ventilasi oval diatas jendelanya namun sekarang kebanyakan kereta ekonomi ini diretrofit menjadi k2 dan k1 sribilah.
Dahulu, KA ini terkenal karena menggunakan KA Bisnis AC Split, dimana saat itu hanya KA ini di Indonesia yang menggunakan Bisnis AC. Sekarang, KA bisnis sudah ber-AC semua.
Kereta api Sribilah ditarik CC 201 50 (CC 201 83 12)

Lokomotif

Pada awal beroperasi hingga sekarang kereta api sribilah ditarik oleh lokomotif diesel hidrolik BB 302 dan BB 303. sekarang kereta api sribilah mulai ditarik oleh lokomotif CC 201 hibah dari jawa/sumatera,hingga sekarang namun karena prasarana rel yang kurang karena masih terpasang rel berukuran kecil maka CC201 hanya berjalan dengan kecepatan 60 sampai 70 km/jam.

Jadwal Perjalanan dan Tarif

KA Sribilah stamformasi : 4 kereta bisnis AC, 1 kereta makan (KMP2/KMP2/M1), 2 kereta eksekutif, 1 kereta aling-aling (K2/B)|Berikut jadwal:
  1. KA U53 RAP : 09.25 - MDN : 14.56
  2. KA U54 MDN : 08.34 - RAP : 14.35
  3. KA U55 RAP : 16.05 - MDN : 21.37
  4. KA U56 MDN : 11.04 - RAP : 16.29
  5. KA U57 RAP : 17.25 - MDN : 22.32
  6. KA U58 MDN : 16.12 - RAP : 22.14
  7. KA U59 RAP : 00.25 - MDN : 05.57
  8. KA U60 MDN : 23.00 - RAP : 04.10

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Blogger templates

Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog

- Copyright © All Informations -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -